Driver yang tersenbunyi

Selamat siang lur..hari ini cpu usage otak ane agak ekstra..karena nemu masalah baru..mungkin kasus ini sudah diketahui agan2,,,tapi ane baru nemu sekarang..maklum masih newbie..Masalah terjadi saat ane mau ganti soundcarad. soundcard yang lama levelnya tinggi sedangkan soundcard yang baru ,adalah soundcard dibawahnya sedikit, namun masih satu produk. Setelah ane pasang yang baru, lalu ane instal driver tersebut, ternyata terjadi eror yang intinya "telah ada diver yang lebih tinggi di komputer ini". Kemudian ane coba liat di control panel, ternyata untuk uninstall driver tersebut  tidak ada gan..trus gue harus gimana nih..
Langkah langkah dibawah ini adalah untuk melihat driver-driver yang telah terinstall di komputer. ane menggunakan windows xp, untuk yang menggunakan windows 7, langkahnya hampir sama. Caranya adalah sebagai berikut:
  1. Klik Kanan pada MyComputer, pilih Properties, kemudian pilih Advanced
    Gambar System Properties
  2. Kemudian pilih Environtment Variable
    Gambar Environment Variables
  3. Klik New pada System variables kemudian isi variable name : devmgr_show_nonpresent_devices dan Variable Value : 1 kemudian klik OK
    Gambar New System Variable
  4. Kemudian buka device Manager pilih tab View kemudian pilih Show Hiddden Device
    Gambar Device Manager
  5. Kemudian Tampilah semua driver yang sudah terinstal. Driver yang samar-samar adalah driver yang tidak aktif. Agan bisa memilih driver mana yang mau di uninstal dengan cara klik kanan lalu uninstall
    Gambar Tampilan semua driver
  6. Hati Hati dalam unisntall ya gan..jangan jangan driver yang agan uninstall masih terpakai..kan bisa kerja dua kali...




No comments:

Post a Comment